PENDAMPINGAN DAN PENGEMBANGAN INOVASI USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH PENGOLAHAN BUBUK JAMU JAHE WARGA DUKUH TIMBOA

Authors

  • AINUN SUPRIYANTI Universitas Boyolali
  • ANIK SUSILOWATI Universitas Boyolali
  • ARIFIAN MUSTOFA Universitas Boyolali
  • ARIS BUDIANTO Universitas Boyolali
  • AZIZ SAPUTRA Universitas Boyolali
  • BARA IMRAN INDOPRATAMA Universitas Boyolali
  • ISRAMDHANI SAPUTRA Universitas Boyolali
  • KHAMID ALDIYANSYAH Universitas Boyolali
  • MUNI SRIYANTI SITOMPUL Universitas Boyolali
  • RAFLI ADRIAN MAULANA Universitas Boyolali
  • TIARA DIAH AYU NINGRUM Universitas Boyolali
  • AMY WULANDARI Universitas Boyolali
  • ROSO PRAJOKO Universitas Boyolali
  • YUSUF EKO ROHMADI Universitas Boyolali

Keywords:

Jamu Jahe, Timboa, Pengembangan Potensi Lokal, UMKM

Abstract

Pendampingan dan Pengembangan Inovasi Usaha Mikro Kecil dan Menengah Produk Bubuk Jamu Jahe Warga Dukuh Timboa merupakan sebuah inisiatif untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan kesehatan masyarakat melalui pemanfaatan potensi UMKM lokal. Melalui Program Kuliah Keja Nyata Ubiversitas Boyolali Kelompok 04 Desa Ngadirojo yang bertujuan untuk mengoptimalkan produksi bubuk jamu jahe sebagai produk unggulan dengan pendekatan yang dimulai dari aspek teknis hingga pemasaran. Kegiatan pendampingan meliputi pembuatan logo, pengembangan kemasan yang menarik, serta strategi pemasaran yang efektif. Hasil dari pendampingan ini menunjukkan peningkatan keterampilan warga dalam memproduksi bubuk jamu jahe berkualitas tinggi, yang berpotensi meningkatkan pendapatan dan mempromosikan pola hidup sehat. Program ini juga membuka peluang untuk pengembangan usaha mikro di Dukuh Timboa, dengan harapan dapat menjadi model untuk wilayah lain dalam mengelola sumber daya lokal secara berkelanjutan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Fadly, H. D., & Sutama. (2020). Membangun Pemasaran Online dan Digital Branding Ditengah Pandemi Covid-19 1. Jurnal Ecoment Global, 5(2), 213–222. Dipetik 12 September 2024

Naimah, R. J. et al,. (2020). Penerapan Digital marketing Sebagai Strategi Pemasaran UMKM. Jurnal IMPACT: Implementation and Action, 2(2), 39. Dipetik 12 September 2024. https://doi.org/10.31961/impact.v2i2.844

Risa Aisyah et al, (2023) Program Kerja Unggulan Pengembangan UMKM Usaha Kuliner Dan Fashion Di Desa Wanaraja. Jurnal PkM MIFTEK Vol. 4 No. 1 2023. Dipetik 12 September 2024 file:///C:/Users/LENOVO/Downloads/1319-File%20Utama%20Naskah-6228-1-10-20230531.pdf

Suyadi, Syahdanur & S. Susie (2017),. Analisis pengembangan usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) di kabupaten bengkalis-riau, Jurnal Ekonomi KIAT, vol. 29, no. 1, hal. 1-10 Dipetik 11 September 2024. file:///C:/Users/LENOVO/Downloads/editorialkiat,+Journal+1-Suyadi+et+al.pdf

Valentino, D. E. (2018). Perancangan Logo Brand Identity Sandpiper Sebagai Upaya Peningkatan Brand. In Tematik (Vol. 5, Issue 2, pp. 40–53). Dipetik 12 September 2024. https://doi.org/10.38204/tematik.v5i2.158

Wahyuning Chumaeson et al,. Sosialisasi Di Dusun Balong Desa Cabean Kunti Tentang Diversifikasi Produk Olahan Singkong. Krida Cendikia, Ol 2 No 3 Desember 2023 - Maret 2024. Dipetik 12 September 2024. file:///C:/Users/LENOVO/Downloads/PUBLISH%20JURNAL%20KKN-3.pdf

Downloads

Published

2024-09-13

How to Cite

AINUN SUPRIYANTI, ANIK SUSILOWATI, ARIFIAN MUSTOFA, ARIS BUDIANTO, AZIZ SAPUTRA, BARA IMRAN INDOPRATAMA, ISRAMDHANI SAPUTRA, KHAMID ALDIYANSYAH, MUNI SRIYANTI SITOMPUL, RAFLI ADRIAN MAULANA, TIARA DIAH AYU NINGRUM, AMY WULANDARI, ROSO PRAJOKO, & YUSUF EKO ROHMADI. (2024). PENDAMPINGAN DAN PENGEMBANGAN INOVASI USAHA MIKRO KECIL DAN MENENGAH PENGOLAHAN BUBUK JAMU JAHE WARGA DUKUH TIMBOA. KRIDA CENDEKIA, 3(03). Retrieved from https://kridacendekia.com/index.php/jkc/article/view/208

Similar Articles

You may also start an advanced similarity search for this article.

Most read articles by the same author(s)